- Kali ini saya akan membahas bagaimana cara agar artikel yang kita buat bisa masuk page one atau masuk halaman pertama di mesin pencarian google, pada saat orang mengetikkan keyword yang kita pilih.
Membuat artikel menjadi Page One adalah salah satu materi pembelajar SEO, yang kemungkinan banyak para blogger pemula mengabaikan ini semua. Sebenarnya SEO sangat penting untuk meningkatkan traffic blog. Karena SEO sudah mencakup semua isi yang kita cari-cari untuk membuat blog kita berkembang pesat atau mengalami peningkatan dari hari ke hari.
BACA JUGA : 7 Cara Mudah Belajar SEO dengan Cepat
Mungkin di luar sana masih banyak para blogger yang menulis sebuah artikel asal asalan. Sehingga hasilnya nihil dan membuat dirinya menjadi malas menulis karena hasilnya tidak sesuai seperti yang diharapkan. Apakah agan termasuk tipe orang seperti itu?.
Oke disini saya akan share sedikit pengalaman saya tentang bagaimana cara menulis artikel yang baik dan benar. Sehingga bisa masuk daftar Page One di mesin pencarian Google atau bahkan bisa menjadi peringkat teratas di mesin pencarian Google.
Tips Membuat Artikel Page One di Google
1. Pilih Keyword yang Tepat
Pernahkah agan mengetikkan sesuatu di mesin pencarian google, dan muncul kata-kata yang bersangkutan. Nah kata-kata yang bersangkutan itulah yang disebut dengan keyword. Contohnya seperti gambar di bawah ini:
Lakukan riset keyword untuk mengetahui keyword apa yang banyak orang cari di mesin pencarian google. Cari keyword yang volume persaingannya sedikit dan banyak di cari orang. Jika agan masih belum paham, agan bisa menggunakan tool gratis seperti Ubersuggest. Disitu agan bisa melihat mulai dari Tingkat persaingan, Volume pencarian, dll.
BACA JUGA : Cara Riset Keyword Untuk Pemula
2. Letakkan Keyword Pada Judul Postingan
Hal ini sudah sangat dasar bagi para blogger. Hampir semua blogger meletakkan keyword mereka di Judul postingan blog mereka. Pastikan agan meletakkan keyword pada bagian depan kata dari judul postingan yang agan buat.
3. Letakkan Keyword Pada 100 Kata Utama dalam Artikel
Hal yang satu ini mungkin bisa menambah ke akuratan Keyword yang agan pilih. Usahakan agan meletakkan keyword setidaknya pada 100 kata utama dalam artikel yang agan buat.
Tapi bukan berarti agan harus meletakkannya banyak banyak pada 100 kata utama tadi. Bisa bisa bukannya menjadi page one, malah membuat ranking artikel agan turun.
4. Letakkan Keyword di URL
Meletakkan keyword di URL agan juga cukup penting untuk meningkatkan SEO pada artikel yang agan bikin. Tapi agan jangan terlalu pusing. Karena biasanya sudah banyak Platform blog yang sudah menyesuaikan URL nya dengan isi dari artikel yang di buat. Contohnya seperti Platform seperti blogger ini. Pada saat kita menuliskan judul artikel biasanya URL blog otomatis menjadikan Judul tersebut sebagai URL nya. Contohnya seperti gambar di bawah:
5. Letakkan Keyword di Meta Deskripsi
Kalo hal yang satu ini mungkin tidak terlalu banyak pengaruhnya. Tapi setidaknya bisa meningkatkan rasio CTR pada search engine seperti Google, Yahoo, Bing, dll. Dan mempermudah google untuk merayapi artikel agan semua.
BACA JUGA : Mengatasi Masalah Deskripsi Penelusuran Blog Hilang
6. Artikel Berkualitas
Buat lah artikel yang bermanfaat, dan bisa membuat si pembaca betah berlama-lama di blog agan. Usahakan artikel yang agan buat bisa membantu menyelesaikan masalah si pembaca, atau bisa juga untuk menambah wawasan si pembaca. Lakukan pengetikkan artikel sekurang-kurangnya 500 kata, Semakin panjang kata dalam artikel yang agan buat, maka akan semakin baik. Karena Google lebih suka artikel yang panjang dan di ulas secara mendalam.
Artikel yang lebih panjang dari artikel yang lainnya akan membuat google menilai bahwa artikel kita lebih berkualitas dari artikel lainnya.
7. Pasang Gambar Yang Tepat
Pada saat agan membuat suatu artikel. Pastikan agan memasang gambar yang bersangkutan dengan isi artikel yang agan buat. Bukannya malah melenceng dari artikel yang di buat. Karena biasanya orang lebih suka melihat dari pada membaca ke seluruhan artikel. Jadi upayakan agan memasang gambar yang tepat seperti isi artikel.
8. Submit URL
Jika sudah selesai membuat suatu artikel, jangan lupa untuk submit URL artikel yang kita buat di Google Webmaster Tool. Hal yang satu ini sangat penting agar blog agan bisa terindex dan muncul di halaman google. Jika kita tidak melakukan ini, maka hal-hal yang kita lakukan di atas akan sia-sia. Karena artikel yang kita buat tidak akan muncul di mesin pencarian google.
BACA JUGA : Cara Mudah Agar Website Terindex Google
Kesimpulan
"Membuat artikel agar disukai google memang tidak mudah". Tetapi seiring keinginan kita untuk belajar menjadi lebih baik. Saya yakin apa yang kita inginkan pasti bisa kita capai. Mulai dari cara meletakkan keyword, menulis artikel yang benar, sampai tahap bagaimana agar bisa terindex oleh google.
Sekian artikel dari saya, tentang Membuat Artikel Page One di Google. Semoga artikel yang saya buat ini bisa bermanfaat dan menambah wawasan agan semua yang masih mendalami hal-hal tentang blog. Jangan lupa baca artikel-artikel lainnya, yang mungkin bisa sedikit memberi pemahaman agan semua dalam bidang blog.
1. Pilih Keyword yang Tepat
Pernahkah agan mengetikkan sesuatu di mesin pencarian google, dan muncul kata-kata yang bersangkutan. Nah kata-kata yang bersangkutan itulah yang disebut dengan keyword. Contohnya seperti gambar di bawah ini:
Lakukan riset keyword untuk mengetahui keyword apa yang banyak orang cari di mesin pencarian google. Cari keyword yang volume persaingannya sedikit dan banyak di cari orang. Jika agan masih belum paham, agan bisa menggunakan tool gratis seperti Ubersuggest. Disitu agan bisa melihat mulai dari Tingkat persaingan, Volume pencarian, dll.
BACA JUGA : Cara Riset Keyword Untuk Pemula
2. Letakkan Keyword Pada Judul Postingan
Hal ini sudah sangat dasar bagi para blogger. Hampir semua blogger meletakkan keyword mereka di Judul postingan blog mereka. Pastikan agan meletakkan keyword pada bagian depan kata dari judul postingan yang agan buat.
3. Letakkan Keyword Pada 100 Kata Utama dalam Artikel
Hal yang satu ini mungkin bisa menambah ke akuratan Keyword yang agan pilih. Usahakan agan meletakkan keyword setidaknya pada 100 kata utama dalam artikel yang agan buat.
Tapi bukan berarti agan harus meletakkannya banyak banyak pada 100 kata utama tadi. Bisa bisa bukannya menjadi page one, malah membuat ranking artikel agan turun.
4. Letakkan Keyword di URL
Meletakkan keyword di URL agan juga cukup penting untuk meningkatkan SEO pada artikel yang agan bikin. Tapi agan jangan terlalu pusing. Karena biasanya sudah banyak Platform blog yang sudah menyesuaikan URL nya dengan isi dari artikel yang di buat. Contohnya seperti Platform seperti blogger ini. Pada saat kita menuliskan judul artikel biasanya URL blog otomatis menjadikan Judul tersebut sebagai URL nya. Contohnya seperti gambar di bawah:
5. Letakkan Keyword di Meta Deskripsi
Kalo hal yang satu ini mungkin tidak terlalu banyak pengaruhnya. Tapi setidaknya bisa meningkatkan rasio CTR pada search engine seperti Google, Yahoo, Bing, dll. Dan mempermudah google untuk merayapi artikel agan semua.
BACA JUGA : Mengatasi Masalah Deskripsi Penelusuran Blog Hilang
6. Artikel Berkualitas
Buat lah artikel yang bermanfaat, dan bisa membuat si pembaca betah berlama-lama di blog agan. Usahakan artikel yang agan buat bisa membantu menyelesaikan masalah si pembaca, atau bisa juga untuk menambah wawasan si pembaca. Lakukan pengetikkan artikel sekurang-kurangnya 500 kata, Semakin panjang kata dalam artikel yang agan buat, maka akan semakin baik. Karena Google lebih suka artikel yang panjang dan di ulas secara mendalam.
Artikel yang lebih panjang dari artikel yang lainnya akan membuat google menilai bahwa artikel kita lebih berkualitas dari artikel lainnya.
7. Pasang Gambar Yang Tepat
Pada saat agan membuat suatu artikel. Pastikan agan memasang gambar yang bersangkutan dengan isi artikel yang agan buat. Bukannya malah melenceng dari artikel yang di buat. Karena biasanya orang lebih suka melihat dari pada membaca ke seluruhan artikel. Jadi upayakan agan memasang gambar yang tepat seperti isi artikel.
8. Submit URL
Jika sudah selesai membuat suatu artikel, jangan lupa untuk submit URL artikel yang kita buat di Google Webmaster Tool. Hal yang satu ini sangat penting agar blog agan bisa terindex dan muncul di halaman google. Jika kita tidak melakukan ini, maka hal-hal yang kita lakukan di atas akan sia-sia. Karena artikel yang kita buat tidak akan muncul di mesin pencarian google.
BACA JUGA : Cara Mudah Agar Website Terindex Google
Kesimpulan
"Membuat artikel agar disukai google memang tidak mudah". Tetapi seiring keinginan kita untuk belajar menjadi lebih baik. Saya yakin apa yang kita inginkan pasti bisa kita capai. Mulai dari cara meletakkan keyword, menulis artikel yang benar, sampai tahap bagaimana agar bisa terindex oleh google.
Sekian artikel dari saya, tentang Membuat Artikel Page One di Google. Semoga artikel yang saya buat ini bisa bermanfaat dan menambah wawasan agan semua yang masih mendalami hal-hal tentang blog. Jangan lupa baca artikel-artikel lainnya, yang mungkin bisa sedikit memberi pemahaman agan semua dalam bidang blog.