-->
Cara Melihat Peringkat Website dengan Alexa Rank
4/ 5 stars - "Cara Melihat Peringkat Website dengan Alexa Rank" - Semua orang yang memiliki website pasti ingin websitenya berkembang dan ingin websitenya menjadi nomor satu dari yang lainnya, hal itu ...

Cara Melihat Peringkat Website dengan Alexa Rank



- Semua orang yang memiliki website pasti ingin websitenya berkembang dan ingin websitenya menjadi nomor satu dari yang lainnya, hal itu juga harus sebanding dengan kerja keras dan kreatifitas dalam mengembangkan sebuah blog sehingga bisa mendapatkan traffic yang baik.

 Semua orang yang memiliki website pasti ingin websitenya berkembang dan ingin websitenya  Cara Melihat Peringkat Website dengan Alexa Rank

Namun kali ini saya tidak membahas tentang bagaimana cara mendapatkan traffic, karena sudah saya bahas dalam postingan sebelumnya.

Kali ini saya akan membahas tentang Cara Melihat Peringkat Website dengan Alexa Rank. Langsung saja kita mulai...

1. Pertama Buka aplikasi browser anda yang ada di Laptop, Komputer maupun HP anda.

2. Kunjungi link berikut  http://www.alexa.com/siteinfo

3. Masukkan nama domain anda, lalu klik find  seperti gambar di bawah.

 Semua orang yang memiliki website pasti ingin websitenya berkembang dan ingin websitenya  Cara Melihat Peringkat Website dengan Alexa Rank

Setelah langkah di atas anda ikuti, anda akan mendapatkan informasi mengenai peringkat website anda, baik itu pringkat website global maupun lokal.

 Semua orang yang memiliki website pasti ingin websitenya berkembang dan ingin websitenya  Cara Melihat Peringkat Website dengan Alexa Rank


Oke itu saja tutorial yang dapat saya buat tentang "Cara Melihat Peringkat Website dengan Alexa Rank". Semoga bermanfaat bagi anda semua, Jangan lupa baca artikel bermanfaat lainnya.

Terima Kasih.